Mengintip Kandungan Nutrisi dalam 7 Jenis Pisang Layak Dikonsumsi dalam Menjalankan Program Diet

- 21 Agustus 2023, 18:37 WIB
7 jenis pisang layak dikonsumsi untuk program diet
7 jenis pisang layak dikonsumsi untuk program diet /Foto: Pexels @ Aleksandar Pasaric/

Pisang Mas yang berukuran kecil dan mudah ditemukan adalah salah satu jenis pisang yang baik untuk diet.

Bagi mereka yang mengikuti program diet atau menurunkan berat badan, pisang mas adalah makanan yang sempurna.

Pisang Mas mengandung banyak nutrisi, seperti karbohidrat, vitamin A, vitamin B2, dan mineral yang mana memiliki kandungan 90 Kalori.

Dapat mengonsumsinya dalam berbagai cara, seperti salad, tetapi juga enak dimakan langsung.

Baca Juga: Temukan Jawaban Kode Voucher Badai Shopee Minggu 20 Agustus 2023, Ambil Diskon Harian 100% dengan Nominal Acak

3. Pisang Ulin

Pisang Uli adalah jenis pisang dengan rasa manis dan tekstur empuk, lembut, dan sedikit lembek.

Pisang sedang ini biasanya diolah menjadi pisang goreng atau camilan lainnya seperti keripik atau sale pisang.

Pisang ini sangat menyehatkan, sehingga orang dengan asam lambung dapat memakannya.

Sangat baik dimakan saat menjalankan program diet dimana buah pisang Uli ini mengandung 90 kalori.

Halaman:

Editor: Ahmad Khakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah