WISATA KULINER NUSANTARA Seblak, Makanan Khas Bandung Cocok Dinikmati saat Cuaca Dingin

- 4 Juni 2024, 17:45 WIB
RESEP Seblak Khas Bandung, Kuliner dengan Sensasi Pedas Gurih Rasanya Nampol
RESEP Seblak Khas Bandung, Kuliner dengan Sensasi Pedas Gurih Rasanya Nampol /Foto: Instagram/@seblakbocijuwanaa/

Cara membuat:
1. Siapkan bahan-bahan.
2. Bumbu putih dan bumbu merah di blender secara terpisah dan di tumis sampai matang dan berminyak. Sisihkan.
3. Lalu, panaskan wajan, beri minyak sedikit. Masukkan telur, orak arik sampai agak kering. Kemudian, masukkan bumbu merah putih tersebut. Tumis hingga harum dan bumbu tercampur rata. Tuang air secukupnya sesuai selera kalau ingin agak berkuah.
4. Bisa ditambahkan toping seperti irisan bakso, kol, kerupuk, dan mie. Tutup panci dan masak dg api kecil selama kurleb 10 menit hingga matang.
5. Matikan api kompor, angkat dan sajikan dipiring. Beri perasan jeruk limo, ini enak banget.

Itulah resep untuk membuat Seblak khas Bandung, Jawa Barat. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba.***

 

Halaman:

Editor: Ahmad Khakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah