Inspirasi 12 Ucapan Selamat Hari Anak Nasional 2022 yang Cocok Buat Status Media Sosial

- 24 Juli 2022, 05:34 WIB
Ilustrasi Bersaudara - Anak tengah biasanya jadi negosiator ulung.
Ilustrasi Bersaudara - Anak tengah biasanya jadi negosiator ulung. /Foto: amyelizabethquinn/Pixabay /

Portal Kudus - Di Indonesia setiap tanggal 23 Juli tiap tahunnya diperingati sebagai hari anak nasional.

Dilansir dari berbagai sumber bahwa tema hari anak nasional di tahun ini adalah “Anak Terlindungi, Indonesia Maju”.

Tema tersebut tidak hanya sebagai kata manis untuk memperingati hari anak nasional, melainkan bentuk kepeduliaan terhadap anak-anak banyak menjadi korban kekerasan seksual dan kekerasan dalam rumah tangga.

Selain itu, memang peringatan tersebut diadakan untuk memberikan penghormatan, perlindungan, dan pemenuhan hak anak sebagai generasi penerus bangsa.

Baca Juga: Tafsir Mimpi Melihat Orang Lain Kehilangan Motor, Salah Satunya Anda Akan Naik Jabatan

Untuk hari anak nasional, alangkah baiknya turut merayakannya dengan cara memberikan ucapan-ucapan selamat Hari Anak Nasional.

Meski ucapan tersebut tidak disampaikan ke anak-anak. Bisa kita tulis ucapan tersebut di media sosial.

Berikut Portal Kudus rangkum inspirasi ucapan selamat Hari Anak Nasional dari berbagai sumber:

Calon penerus bangsa di masa depan adalah anak-anak. Rawatlah mereka dengan baik, sehingga mereka dapat tumbuh menjadi pemimpin yang mampu memimpin dunia menuju cahaya. Selamat Hari Anak Nasional.

Halaman:

Editor: Ahmad Khakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah