KULINER NUSANTARA Sate Padang, Makanan Legendaris Favorit Keluarga

- 24 Mei 2024, 16:42 WIB
KULINER NUSANTARA Sate Padang, Makanan Legendaris Favorit Keluarga
KULINER NUSANTARA Sate Padang, Makanan Legendaris Favorit Keluarga /Foto: Instagram/@camerakuliner/

Portal Kudus - Sebagai negara dengan rempah-rempah yang melimpah, banyak variasi olahan kuliner yang dihasilkan, dengan cita rasa yang kuat dan memiliki ciri khas tersendiri di setiap daerahnya.

Salah satu daerah di Indonesia tepatnya di Padang, Sumatera Barat, ada sangat beragam kuliner yang wajib untuk dicoba. Diantaranya adalah Sate Padang.

Umumnya di Indonesia, olahan sate menggunakan ayam, kambing dan sapi. Berbeda dengan sate padang yang menggunakan daging, lidah hingga kikil. Disajikan bersama kuah yang kaya rempah.

Dilansir dari laman cookpad/tommy wiriadi putra ,berikut resep untuk membuat Sate Padang.

Bahan-bahan:
1 bh lidah sapi
1 bh jantung sapi
5 sdm tepung beras, dilarutkan dengan air

Bumbu Cemplung:
2 batang serai, memarkan
1 ruas jahe, memarkan
1 ruas lengkuas, memarkan
8 lembar daun jeruk
1 lembar daun kunyit
Secukupnya garam dan gula

Bumbu halus:
20 bh bawang merah
10 siung bawang putih
1 ruas jari kunyit
1 sdm ketumbar
1/2 sdt jinten
10 bh cabe rawit merah
1 sdt merica

Pelengkap:
Secukupnya Ketupat
Secukupnya bawang goreng

Cara membuat:
1. Rebus lidah dan jantung sampai air mendidih, kupas kulit luar lidah kemudian potong-potong dan jantung juga di potong-potong.

Halaman:

Editor: Ahmad Khakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah