Portal Kudus - Berikut ini merupakan resep sambel bajak yang nikmat dan simple.
Sambel atau sambal seringkali menjadi menu yang wajib untuk sebagian orang.
Sambel juga memiliki banyak aneka jenisnya, salah satunya ialah sambel bajak.
Baca Juga: Mau Buat Camilan Enak Tapi Murah? Singkong Goreng Tepung Krispy Solusinya
Cara membuat sambek bajak juga sangat simple dan tidak ribet.
Seperti dilansir oleh Portalkudus.com dari akun Instagram @lisna_lisnawati71, tentang resep sambel bajak.
Bahan :
- 1 genggam cabe rawit
- 3 buah cabe merah keriting
- 5 siung bawang merah
- 3 siung bawang putih
- 2 buah tomat
Baca Juga: Inspirasi 25 Nama Anak Perempuan Awalan Huruf A
- 1 sdt terasi
- 1 sdm gula merah
- garam secukupnya