Bulan September 2021 Masih Terdapat Beberapa Bantuan Pemerintah yang Dapat Diakses Masyarakat, Berikut Linknya

- 13 September 2021, 11:36 WIB
Ilustarasi Bansos Sembako Rp200 Ribu September 2021
Ilustarasi Bansos Sembako Rp200 Ribu September 2021 / Instagram @jabar_pisan /
  1. Kartu Sembako

Percepata penyaluran pada awal juli 2021 dan pemenuhan target 18,8 juta KPM dengan alokasi ditahun 2021 sebesar Rp40,19T untuk 18,8 juta KPM dan telah terrealisasi sampai dengan juni sebesar Rp17,75T untuk 15,9juta KPM

Berbagai Link Bantuan Pemerintah Untuk Masyarakat Dari Berbagai Kementerian dan Lembaga Dapat Cek Disini

Pemerintah juga mengeluarkan kebijakan Bantuan Pemerintah 2021 yang berakhir hingga bulan september, seperti apa Bansos tersebut? berikut daftarnya:

  1. Diskon Listrik

Perubahan durasi program 6-9 bulan (sampai dengan September)

Dengan target sasaran 32,6 juta pelanggan, dengan tambahan Rp1,91T, telah terserap pada semester 1 Rp5,67T dan total anggaran Rp7,58T

Berbagai Link Bantuan Pemerintah Untuk Masyarakat Dari Berbagai Kementerian dan Lembaga Dapat Cek Disini

Berikut ini LINK yang dapat diakses untuk mengecek Diskon Listrik [KLIK DISINI]

  1. Bantuan Rekening Minimum, Biaya Beban/Abonemen

Perubahan Durasi Program6-9 bulan (sampai dengan September)

Dengan target sasaran 1,14 juta pelanggan, dengan tambahan Rp0,42T, telah terserap pada semester 1 Rp1,27T dan total anggaran Rp1,69T

Berbagai Link Bantuan Pemerintah Untuk Masyarakat Dari Berbagai Kementerian dan Lembaga Dapat Cek Disini

Halaman:

Editor: Sugiharto

Sumber: Dari Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x