Cara MEMUTIHKAN KULIT Secara ALAMI, Perhatikan Dulu Apa yang Anda Makan

- 15 Maret 2022, 18:52 WIB
Memutihkan kulit wajah dengan masker alami.
Memutihkan kulit wajah dengan masker alami. /PIXABAY

Baca Juga: Keistimewaan dan Keburukan Weton Sabtu Kliwon Menurut Primbon Jawa Kuno

Sayuran hijau mengandung vitamin C dan selenium yang bisa membentuk glutation.

Glutation adalah antioksidan alami yang terdapat dalam tubuh, membantu menghambat proses pembentukan melanin dan bisa mencerahkan kulit.

5. Vitamin C dan Glutation
Vitamin C dan glutation seperti dijelaskan pada paragraf sebelumnya baik untuk kulit.

Namun tidak ada makanan yang mengandung glutation secara langsung.

Glutation sebenarnya dikonsumsi sendiri oleh tubuh. Sehingga perlu rangsangan agar glutation dalam tubuh terbentuk optimal. Perlu disediakan kofaktor untuk membantu membentuk glutation.

kofaktor salah satunya adalah biji bunga matahari. Biji bunga matahari memiliki zat aktif selenium yang bisa menjadi ko-faktor terbentuknya glutation.

Baca Juga: Contoh Soal Essay PTS Bahasa Indonesia Kelas 6 Semester 2 beserta Kunci Jawaban Kurikulum 2013

6. Kacang Almond
Kacang almond mempunyai kandungan yang berfungsi menjaga kulit agar tetap putih, kenyal, dan menyehatkan kulit.

Kacang almond mengandung vitamin E dan juga omega-3. Kandungan vitamin E bisa memberikan efek perlindungan untuk sel-sel kulit dari sinar UV dan radikal bebas yang bisa merusak sel-sel kulit.

Halaman:

Editor: Ahmad Khakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x