KJP Plus Agustus 2021 SMK Sudah Cair? Begini Syarat Dapatkan Bantuan Beasiswa Rp450 Ribu

- 16 Agustus 2021, 06:35 WIB
UPDATE! KJP Plus Tahap 1 Mulai Cair 13 Agustus 2021 Dimulai Tingkat SD, Cek Namamu di kjp.jakarta.go.id.
UPDATE! KJP Plus Tahap 1 Mulai Cair 13 Agustus 2021 Dimulai Tingkat SD, Cek Namamu di kjp.jakarta.go.id. /KJP Cair/twitter

Karena ada perbedaan pada pencairan KJP Plus bulan Agustus 2021, untuk tiap satuan pendidikan yang ada.

Untuk informasi lebih lanjut tentang pencairan dana KJP Plus tahap 1, dihimbau untuk memfollow akun @disdikdki, @upt.p4op, dan @jakone.mobile.

Baca Juga: Cair BSU BPJS Ketenagakerjaan! Cek Disini Apakah Kamu Penerima BSU BPJS Ketenagakerjaan Rp1 Juta Rupiah

Besar bantuan beasiswa KJP Plus tahap 1 Agustus 2021:

- SD/SDLB /MI menerima sebesar Rp250 ribu

- SMP/SMPLB/MTs/PKBM sebesar Rp300 ribu

- SMA/SMALB/MA sebesar Rp420 ribu

- SMK sebesar Rp450 ribu.

Baca Juga: BSU BPJS Ketenagakerjaan Cair, Lakukan Ini Jika Memenuhi Syarat Namun BSU Rp1 Juta Belum Ditransfer

Berikut syarat penerima KJP Plus tahap 1:

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah