Program Kartu Prakerja Gelombang 18 Akan Dibuka! Berikut Cara Daftar Akun di https://www.prakerja.go.id/

- 1 Agustus 2021, 18:00 WIB
Kartu Prakerja Gelombang 18 Segera Dibuka
Kartu Prakerja Gelombang 18 Segera Dibuka /Prakerja

“Program Kartu Prakerja Gelombang 18 untuk 2,8 juta peserta bisa dieksekusi bulan Juli-Agustus 2021,” ujar Sri Mulyani.

Terkait Program Kartu Prakerja Gelombang 18 kapan dibuka, bahwa pemerintah telah menambah jumlah anggaran program Kartu Prakerja. Anggaran ditambah Rp10 triliun dari semula Rp20 triliun, sehingga total anggaran menjadi Rp30 triliun.

Hal tersebut sesuai pernyataan Mentri Keuangan, Sri Mulyani.

“Kami telah menambah jumlah anggran Rp10 triliun sehingga program Prakerja bisa menambah jumlah peserta 2,8 juta peserta, sehingga total anggaran menjadi Rp30 triliun,” kata Sri Mulyani.

Baca Juga: Cek Empat Jenis Bantuan PPKM Juli - Agustus, Inilah Deretan Bansos yang Akan Diberikan Kembali oleh Kemensos

Penambahan anggaran program Kartu Prakerja gelombang 18 dilakukan agar bisa menyerap jumlah peserta yang lebih besar.

Walaupun program Kartu Prakerja gelombang 18 tanggal pasti dibukanya belum ditetapkan, calon peserta masih bisa melakukan daftar akun di laman tersebut sembari menunggu kejelasan Kartu Prakerja Gelombang 18.

Berikut cara mendaftar program Kartu Prakerja yang di kutip dari Portal Kudus dari laman resmi https://www.prakerja.go.id/:

 - Buka website https://www.prakerja.go.id/.
 - Kemudian login ke akun yang sudah dibuat.
 - Pada bagian verifikasi KTP, isi NIK, nomor KK dan tanggal lahir, lalu klik Lanjutkan.
 - Lengkapi data diri. Pastikan data yang dimasukkan sudah sesuai.

Baca Juga: Simak Syarat Mendapatkan Diskon Tarif Listrik 50 Persen dan 25 Persen hingga Desember 2021

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib

Sumber: Kemenkeu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah