Perhatian! Waspada Berita Hoax Bansos Kemensos RI, Berikut Cek Ciri-Ciri Akun Palsunya, Kemensos Klarifikasi

- 12 Juli 2021, 14:30 WIB
Bansos BST diperpanajng dari Juli hingga Agustus 2021, Cek nama penerimanya sekarang
Bansos BST diperpanajng dari Juli hingga Agustus 2021, Cek nama penerimanya sekarang /bi.go.id/

Hal tersebut membuat masyarakat resah dan agak terganggu, ketika mendapat pesan berupa permintaan login dan share mengatasnamakan Kemensos.

Dalam akun instagram milik Kemensos RI, banyak muncul komen yang menyampaikan keluh kesah terkait beredarnya kabar hoax.

Seperti kebanyak akun yang menyebarkan kabar bohong atau hoax, informasi yang mengatasnamakan Kemensos RI seolah meyakinkan dengan munculnya logo Kemensos.

Sebagian masyarakat tentu menelan mentah-mentah informasi tersebut, disebabkan karena literasi media yang minim.

Akibatnya ketika menerima pesan WhatsApp tentang bansos, dengan cepat di share tanpa melakukan klarifikasi terlebih dahulu.

Berikut ini adalah ciri-ciri pesan hoax yang mengatasnamakan Kemensos RI, simak dan perhatikan agar tidak salah informasi.

Baca Juga: Cek Penerima BST BANSOS 2021 DKI Jakarta di corona.jakarta.go.id, Sudah Cair Juli 2021

Mengutip dari akun Instagram @kemensosri, berikut ciri ciri informasi hoax yang patut dijadikan perhatian:

1. Alamat yang digunakan https://bantuanppkm.online/pembagian-subsidi/?PPKMjuli.

2. Muncul kata Selamat anda berhak mendapatkan bantuan PPKM sebesar Rp 300.000.

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah