7 Rahasia Kulit Wajah Sehat tanpa Jerawat, Biasakan Konsumsi Ini

- 31 Desember 2020, 14:20 WIB
Purple Smith
Purple Smith /Pexels.com

Baca Juga: Cara Membuat Puding Pelangi Sendiri Dirumah, Untuk Buah Hati

  1. Biasakan konsumsi sayuran dan buah-buahan segar

Jika kamu tidak suka sayur segar yang masih mentah, kamu bisa mengubahnya menjadi jus. Tapi ingat, jangan tambahkan gula pasir ke dalam jus tersebut.

Sayuran dan buah segar harus dinikmati secara alami, agar kandungan-kandungan vitamin dan nutrisi di dalamnya bisa diserap tubuh secara optimal.

Baca Juga: Jangan Sembarangan Meracik Bumbu, Inilah Resep Bumbu Jagung Bakar yang Pasti Nikmatnya

  1. Hindari makan gorengan

Ini mungkin akan sulit, sebab gorengan bagi masyarakat kita seakan sudah menjadi makanan sehari-hari.

Tapi setidaknya mulailah mengurangi mengkonsumsi gorengan. Sebab terlalu banyak gorengan berdampak negatif bagi kesehatan kulit. 

  1. Hindari makanan cepat saji

Beli makanan cepat saji memang praktis, mudah, dan enak. Tapi, jika kamu peduli dengan kesehatan kulit, ada baiknya mulai mengurangi kebiasaan tersebut.

Baca Juga: Resep Cilok, Makanan Ringan yang Mudah Dibuat di Rumah

Mulailah membiasakan untuk membawa bekal makanan atau camilan sehat sendiri dari rumah ke tempat kerja atau kampus.

  1. Rajin bikin infused water

Infused water atau air detoks merupakan minuman sehat yang mesi rajin dikonsumsi. Sebab, kandungan buah di dalamnya bisa untuk detoksifikasi.

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah