Menghindari Penularan HIV/AIDS dengan Konsep ABCDE, Ikuti Langkah-Langkahnya

- 27 Agustus 2022, 21:24 WIB
Ilustrasi kondom alat pencegah kehamilan
Ilustrasi kondom alat pencegah kehamilan /Pixabay

Hubungan seksual yang tidak aman merujuk kepada hubungan yang dilakukan sebelum menikah, karena seperti diketahui hubungan seksual yang dilakukan sebelum menikah memiliki banyak sekali risiko.

Baca Juga: Bagaimana Gejala HIV AIDS? Berikut Penjelasannya

B (Be Faithful)

Seperti artinya ‘jadilah setia’ cara lainnya untuk menekan penularan HIV/AIDS adalah dengan setia hanya kepada satu pasangan.

Semakin sering berganti pasangan untuk melakukan hubungan seksual, semakin besar juga resiko untuk tertular HIV/AIDS atau bahkan penyakit kelamin lainnya.

 Baca Juga: Apa Itu HIV AIDS? Berikut Pengertian Serta Penjelasan Tentang HIV AIDS

C (Condom)

Condom sebagai salah satu ‘pengaman’ yang harus digunakan saat akan melakukan hubungan seksual.

Meski kedua hal sebelumnya telah kamu lakukan, berjaga-jaga dengan menggunakan condom bukan hal yang salah.

 Baca Juga: Cara Pencegahan HIV/AIDS adalah ini! Ikuti 6 Langkah Paling Efektif ini

Halaman:

Editor: Kartika Kudus

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah