Dibuka! Pendaftaran Pelatihan Tahap 1 Tahun 2024 UPTD BLK Pati, Simak Persyartaan dan Cara Daftarnya

- 6 Januari 2024, 19:17 WIB
UPTD BLK Pati
UPTD BLK Pati /UPTD BLK Pati/

Baca Juga: Diramaikan 320 Pedagang, Gebyar PKL di Kawasan Alun-Alun Kudus Digelar 6-13 Januari 2024

Apabila Anda merasa ingin mempelajari dan mendapatkan skill dalam salah satu bidang di atas, ini adalah kesempatan yang bagus. 

Lantas, apa saja persyaratan dan bagaimana cara daftar pelatihan BLK Pati tahap 1 2024?

Persyaratan umum:

1. Berusia minimal 18 tahun maks 47 tahun

2. Tidak sedang menempuh pendidikan formal/tidak sedang bekerja

3. Bersedia mengikuti pelatihan selama waktu yang ditentukan.

Baca Juga: Nonton Persipa Pati Tanding Play Off Liga 2 di Stadion Joyokusumo Pati? Begini Peraturannya

Tata cara mendaftar:

- Silakan buat akun KEMNAKER/SIAPkerja melalui laman siapkerja.kemnaker.go.id dan lengkapi profil akun Anda

- Cari dan klik daftar pelatihan yang ada di UPTD BLK Pati sesuai kejuruan yang diminati, kemudian cetak tanda bukti pendaftaran

Halaman:

Editor: Al Mahfud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x