SIMAK Info Bantuan Langsung Tunai 2023, Bantuan Langsung Tunai Apasaja yang Masih Cair Berikut Kriteria KPM

- 20 Maret 2023, 13:59 WIB
SIMAK Info Bantuan Langsung Tunai 2023, Bantuan Langsung Tunai Apasaja yang Masih Cair Berikut Kriteria KPM
SIMAK Info Bantuan Langsung Tunai 2023, Bantuan Langsung Tunai Apasaja yang Masih Cair Berikut Kriteria KPM /tim portalkudus/portalkudus.com

Baca Juga: Apakah Bantuan Langsung Tunai 2023 Masih Ada, Berikut Jenis Kriteria Penerima Bantuan Langsung Tunai 2023

5 .Sumber penerangan rumah tangga tidak menggunakan listrik

6 .Sumber air minum berasal dari sumur, mata air tidak terlindung, sungai, air hujan

7 .Bahan bakar untuk memasak sehari-hari adalah kayu bakar, arang, minyak tanah

8 .Hanya mengkonsumsi daging, susu, ayam dalam satu kali seminggu

9 .Hanya membeli satu stel pakaian baru dalam setahun

Baca Juga: Sapardi Djoko Damono Muncul di Google Doodle,Ternyata Ini Alasannya Lengkap Profil  Sapardi Djoko Damono

Berbagai kriteria keluarga miskin diatas merupakan standar BPS, dalam kriteria penerima Bantuan Langsung Tunai Dana Desa 2023.

Pihak Pemerintah Desa Memerlukan Musyawarah Desa Khusus Untuk Memilih dan Menetapkan KPM Bantuan Langsung Tunai Dana Desa 2023.

Demikian berbagai informasi tentang Bantuan Langsung Tunai Dana Desa 2023, yang masih tetap cair, namun tidak dapat menyentuh seluruh masyarakat seperti saat pandemi melanda Negara Indonesia beberapa tahun lalu.***

Halaman:

Editor: Sugiharto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x