Kemenag RI Buka 4.125 Formasi CPNS 2023, Ternyata Jurusan Ini yang Paling Banyak Dibutuhkan

- 24 Agustus 2023, 03:37 WIB
Formasi CPNS Kemenag 2023
Formasi CPNS Kemenag 2023 /Tangkap Layar

Portal Kudus - Kemenag RI buka 4.125 formasi CPNS 2023, ternyata jurusan ini yang paling banyak dibutuhkan.

Badan Kepegawaian Negara (BKN) telah secara resmi mengumumkan jadwal perekrutan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) tahun ini melalui surat terbuka.

Dalam surat tersebut, diberitahukan bahwa pendaftaran seleksi CPNS dan PPPK 2023 akan dibuka pada tanggal 17 September 2023.

Jadwal resmi CPNS dan PPPK 2023 ini juga sudah tertera dalam Surat Edaran Badan Kepegawaian Negara (BKN) Nomor: 7948/B-KS.04.01/SD/K/2023 yang berisikan informasi tentang Penyampaian Jadwal Pelaksanaan Seleksi Calon Aparatur Sipil Negara Tahun 2023.

Berikut adalah jadwal pendaftaran seleksi CPNS 2023

– Pengumuman seleksi: 16 September-30 September 2023

– Pendaftaran seleksi: 17 September-3 Oktober 2023

Baca Juga: RINCIAN Formasi CPNS Kejaksaan 2023 PDF Beserta Jadwal dan Persyaratan Daftar CPNS Kejaksaan 2023

– Seleksi administrasi: 17 September-5 Oktober 2023

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x