Rumus Volume, Simak dan Pahami Apa Rumus Volume Tabung

- 23 Agustus 2023, 19:02 WIB
Rumus Volume, Simak dan Pahami Apa Rumus Volume Tabung
Rumus Volume, Simak dan Pahami Apa Rumus Volume Tabung /kolase/portalkudus

Portal Kudus - Artikel ini akan dibahas tentang rumus volume tabung, dengan penjelasan bagaimana pengertian dari bangun ruang tabung. Jika mau belajar maka tidak sulit mengetahui isi volume dari suatu bangun berbentuk tabung seperti berikut.

Menjelaskan dengan pendekatan contoh dikehidupan sehari-hari dapat kamu temukan disini, untuk menjawab berbagai soal apa yang menggunakan rumus volume tabung, berikut bacaannya.

Untuk kamu yang sedang mencari tahu tentang apa rumus volume tabung, berikut cara menghitung volume tabung. Manfaat mengetahui dan mengerti tentang volume bangun ruang terutama tabung ini dapat menjawab soal /menghitung isi berbagai benda yang ada disekitar.

Baca Juga: KLIK Link Menghitung 1000 Hari Orang Meninggal Online dan Rumus Menghitung 1000 Hari dari Hari dan Pasaran

 

 

Apa itu tabung? tabung adalah bangun ruang yang terdiri dari 2 bidang lingkaran yang berada berseberangan sejajar dan 1 bidang persegi digulung dengan panjang tertentu. Tabung juga dapat disebut silinder, jika dalam kehidupan sehari hari kita melihat gelas, toples, buis sumur, selang dan lainnya, maka seperti itulah bentuk tabung, setelah paham maka kembali kepokok bahasan rumus volume tabung.

Rumus Volume Tabung adalah = л x r² x t

Dengan Keterangan :

л = ketetapan (22/7) atau 3,14

r² = jari jari pangkat dua atau dibilang kuadrat

Halaman:

Editor: Sugiharto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x