Ini Lho Cara Bayar Pajak Motor di Indomaret, Gampang Ga Pakai Ribet

- 25 Juli 2022, 13:37 WIB
Ilustrasi Ini Lho Cara Bayar Pajak Motor di Indomaret, Gampang Ga Pakai Ribet
Ilustrasi Ini Lho Cara Bayar Pajak Motor di Indomaret, Gampang Ga Pakai Ribet /Rahman Agussalim/PotensiBisnis.com

Pasalnya, membayar pajak motor sekarang dapat dilakukan di Indomaret yang sudah tersebar di berbagai daerah.

Baca Juga: 4 Cara Mengatasi Kartu Smartfren Error Sinyal Hilang dan Lemot

Cara bayar pajak motor di Indomaret pun tak jauh berbeda dengan saat melakukannya di kantor SAMSAT.

Pemilik kendaraan hanya perlu menyiapkan KTP, STNK asli, dan nomor HP untuk membayar pajak motor di Indomaret.

Namun, untuk mencetak STNK baru, Anda tetap perlu mengambilnya di kantor SAMSAT di kota Anda.

Cara Bayar Pajak Motor di Indomaret

Berikut ini cara bayar pajak motor di Indomaret yang gampang dan ga pakai ribet:

Baca Juga: AKP Rita Yuliana: Akun Instagram, Twitter, dan Facebook Pribadi

1. Siapkan KTP asli, STNK, dan nomor HP

2. Datang ke Indomaret terdekat

Halaman:

Editor: Ahmad Khakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah