Cara Daftar PPPK Tahap 2 Tahun 2021, Berikut Jadwal dan Syarat Pendaftaran P3K Tahap 2 Tahun 2021

- 11 Oktober 2021, 02:12 WIB
Kumpulan Soal, Kunci Jawaban, dan Pembahasan Soal SKD Tes Wawasan Kebangsaan (TWK) CPNS dan PPPK 2021./Tes Seleksi Kompetensi Dasar CPNS
Kumpulan Soal, Kunci Jawaban, dan Pembahasan Soal SKD Tes Wawasan Kebangsaan (TWK) CPNS dan PPPK 2021./Tes Seleksi Kompetensi Dasar CPNS /dok.foto/Humas BKN/

6. Langkah selanjutnya adalah melengkapi data yang diperlukan, meliputi:

- Foto diri sambil memegang KTP dan Kartu Informasi Akun

- Memilih jabatan dan melengkapi riwayat pendidikan

- Melengkapi biodata

- Mengunggah dokumen yang diperlakukan

- Memeriksa data yang sudah diisi pada form resume

- Mencetak Kartu Pendaftaran

Baca Juga: Musim Kemarau Panjang, Beberapa Desa di Kabupaten Demak Mendapatkan Air Bersih

7. Setelah data yang diperlukan sudah dilengkapi selanjutnya tim verifikator akan memeriksa berkas dokumen yang sudah kita diunggah

8. Pelamar yang lolos seleksi administrasi akan mendapatkan kartu ujian sebagai syarat mengikuti tahapan selanjutnya

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah