Info KJP Plus Bulan Agustus 2021 Cair Kapan, Ini Kabar dan Cara Cek Penerima Terdaftar di kjp.jakarta.go.id

- 4 Agustus 2021, 16:15 WIB
Info KJP Plus Bulan Agustus 2021 Cair Kapan, Ini Kabar dan Cara Cek Penerima Terdaftar di kjp.jakarta.go.id
Info KJP Plus Bulan Agustus 2021 Cair Kapan, Ini Kabar dan Cara Cek Penerima Terdaftar di kjp.jakarta.go.id /Laman disdik DKI/

Portal Kudus - Berikut ini Informasi tentang Kapan KJP Plus Bulan Agustus Cair, Simak Info Terbaru KJP Plus di Kjp.jakarta.go.id Ini Cara Cek Namamu.

Kartu Jakarta Pintar (KJP Plus) adalah program pemerintah Provinsi Jakarta untuk membantu warga DKI Jakarta yang kurang mampu.

KJP Plus pada bulan agustus ini banyak tunggu oleh masyarakat. dari pantauan Portal Kudus dalam Akun resmi Twitter @upt_p4op belum ada jawaban resmi tentang pencairan bulan agustus.

Baca Juga: Kapan KJP Plus Bulan Agustus Cair, Simak Info Terbaru KJP Plus di Kjp.jakarta.go.id Ini Cara Cek Namamu

sebelumnya KJP Plus pada pencairan bulan juli kemarin sudah cair sejak 16 Juli 2021 dimulai pada tahapan SD terlebih dahulu.

"Selamat pagi. Pencairan dana KJP Plus Tahap I Tahun 2021 bulan Juli saat ini masih dalam proses. Mohon ditunggu pengumuman pencairannya yang akan dipublikasikan melalui akun media sosial Dinas Pendidikan dan P4OP. dikutip Portal Kudus pada Jumat 16 Juli 2021 lalu.

Bagi para penerima dan KJP baik itu di tingkat SD, SMP maupun tingkat SMA/SMK, simak bagaimana cara pengecekannya.

Baca Juga: Resep Sate Arab Daging Kambing atau Sapi, Berikut Referensi Masakan Olahan Daging Kurban yang Harus Dicoba

Untuk cara pengecekanannya, kalian dapat menyimak langkah-langkah berikut:

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah