Ingin Memelihara Tanaman Anggrek, Perhatikan Faktor yang Mempengaruhi Tumbuhnya Agar Tumbuh Optimal

- 30 Juli 2022, 18:15 WIB
Ingin Memelihara Tanaman Anggrek, Perhatikan Faktor yang Mempengaruhi Tumbuhnya Agar Tumbuh Optimal
Ingin Memelihara Tanaman Anggrek, Perhatikan Faktor yang Mempengaruhi Tumbuhnya Agar Tumbuh Optimal /pixabay/Ralphs_Fotos

Sedangkan anggrek yang membutuhkan penyinaran cahaya matahari lebih rendah adalah kelompok Phalaenopsis. Sebab kelompok anggrek tersebut membutuhkan lingkungan yang teduh dan lembab.

Kemudian penyinaran matahari sekitar 50-60% pada kelompok Dendrobium.

Baca Juga: Naskah Proklamasi dan Fakta Penulisannya

Kelembaban Udara

Kelembaban udara yang dimaksud bukanlah tempat basah dan lembab. Namun kelembaban yang ditimbulkan dari penyiraman.

Terkadang menanam anggrek diletakkan pada tempat yang basah. Hal tersebut adalah salah.

Perlu diketahui bahwa anggrek lebih tahan kekeringan daripada terlalu basah.

Ketinggian Tempat

Ketinggian tempat berpengaruh pada pertumbuhan anggrek. Namun, tidak semua jenis anggrek memiliki ketinggian tempat yang sama.

Ada jenis anggrek yang tumbuh dengan baik dan subur di daerah dataran tinggi. Ada juga jenis anggrek yang dapat tumbuh di daerah dataran rendah hingga medium.

Halaman:

Editor: Ahmad Khakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah