Weton Jodoh Ketemu 25, Inilah Arti Lengkap Beserta Penjelasan Perhitungan Weton Ketemu 25 Dalam Primbon Jawa

- 10 Januari 2022, 21:58 WIB
Weton Jodoh Ketemu 25, Inilah Arti Lengkap Beserta Penjelasan Perhitungan Weton Ketemu 25 Dalam Primbon Jawa
Weton Jodoh Ketemu 25, Inilah Arti Lengkap Beserta Penjelasan Perhitungan Weton Ketemu 25 Dalam Primbon Jawa /

Portal Kudus - Simak Weton Jodoh Ketemu 25, Inilah Arti Lengkap Beserta Penjelasan Perhitungan Weton Ketemu 25 Dalam Primbon Jawa.

Beberapa warga di Jawa masih memakai penghitungan jodoh berdasarkan weton lahir.

Adat dan Tradisi masyarakat Jawa yang Sudah Ada Sejak Dulu banyak dipercaya hingga kini dan digunakan untuk menghitung kecocokan pasangan sebelum melangsungkan Sebuah pernikahan yang dikenal dengan weton.

Perhitungan weton sebelum pernikahan yang Biasanya dilakukan supaya mengetahui kehidupan rumah tangga berdasarkan karakter masing-masing dan Salah satunya weton jodoh yang harus dihindari ketemu 25 Karna Memiliki Arti Pegat.

Baca Juga: Cara Menghitung Weton Jodoh, Menggunakan Tanggal Lahir Menurut Primbon Jawa Beserta Arti Kecocokan Pasangan

Bagi Pasangan yang memiliki jumlah neptu 25 Yang mempunyai Arti PEGAT kebanyakan mendapat ketidak beruntungan dalam berumah tangga.

Barang siapa pun pasangan yang jumlah neptunya menghasilkan PEGAT, itu tandanya pasangan tersebut tidak diperuntukkan untuk bersama. Dibandingkan kegembiraan dan kebahagiaan, justru lebih banyak masalah yang terjadi dalam hubungan percintaan.

Terkecuali kedua pasangan sudah memiliki keyakinan yang kuat bagaimanapun juga hal tersebut bisa diatasi.

Menurut perhitungan primbon jawa pasangan yang ketemu 25 akan mengalami beberapa ketidak beruntungan dalam Rumah tangga Seperti Kesulitan ekonomi, karakter kedua pasangan, orang ketiga, Dll.

Pasang Yang bertemu angka 25 dalam penjumlahan weton memiliki nasib pernikahan Bale Kedhawang.

Baca Juga: Simak! Perhitungan Weton Jodoh, Mernurut Primbon Jawa Untuk Pernikahan dan Lainnya Lengkap Dengan Artinya

Arti Bale sebagai pendopo atau teras serta Kedhawang sendiri diartikan kejatuhan, Pernikahannya seperti pendopo yang jatuh.

Pendopo sendiri merupakan tempat hilir mudik atau keluar masuk orang-orang di mana artinya pernikahannya mengalami berbagai macam masalah dan musibah yang keluar masuk.

Sudah Banyak kisah Tentang weton jodoh Bertemu selawe atau 25 yang berakhir dengan perpisahan.

Namun jika kita Bisa menyiasatinya dan percaya bahwa setiap masalah pasti ada solusinya, semua pantangan dan rintangan akan bisa dihadapi dan tidak sedikit pasangan weton jodoh ketemu 25 yang tetap bertahan dan bahagia.

Baca Juga: Simak Perhitungan Jodoh Menurut Weton Primbon Jawa, Untuk Pernikahan Beserta Arti Kecocokan Pasangan Lengkap

Inilah Solusi untuk menyiasati masalah ini dalam menghitung hari pernikahan yang jatuh pada tanggal bernilai Satriya Wibowo Karna dipercaya mampu menangkal dan menggugurkan semua ketidakberuntungan.

Berikut Tanggal yang memiliki arti Satriya Wibowo biasanya jatuh pada weton yang punya neptu 13 seperti weton Kamis Legi, weton Sening Pahing, weton Jumat Pon, weton Sabtu Wage dan weton Minggu Kliwon.

Dan Hindarilah Pilihan Bulan suro Serta pilihlah Bulan yang Baik untuk Melangsungkan Sebuah Pernikahan agar Mendapat Keberkahan dan Langgeng.

Baca Juga: Simak Cara Mengetahui Weton Dari Tanggal Lahir, Hasil Perhitungan Jodoh Berdasarkan Primbon Jawa 2021

Demikianlah Artikel Tentang Weton Jodoh Ketemu 25, Inilah Arti Lengkap Beserta Penjelasan Perhitungan Weton Ketemu 25 Dalam Primbon Jawa.***

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x