27 Contoh Teks Prosedural Protokol, Sederhana, Kompleks yang Digunakan Kehidupan Sehari-hari

- 13 Juli 2021, 06:24 WIB
27 Contoh Teks Prosedural Protokol, Sederhana, Kompleks  yang Digunakan Kehidupan Sehari-hari
27 Contoh Teks Prosedural Protokol, Sederhana, Kompleks yang Digunakan Kehidupan Sehari-hari / Pixabay.com/David Rock Design

Baca Juga: Akhirnya! Pengumuman KJP Plus Tahap 1 Juli 2021 Segera Dipublikasikan untuk SD SMP SMA dan SMK, Cek Disini

Kebutuhan yang diperlukan adalah, membeli sebuah galon berisikan air minum kemasan kemudian dipasangkan pada dispenser tersebut.

Berikut beberapa langkah untuk memasang air galon atau kemasan ke dispenser.

  1. Pasangkan kabel dispenser yang telah dibeli ke dalam saklar.
  2. Cobalah untuk membuka tutup galon secara keseluruhan.
  3. Bersihkan terlebih dahulu kepala galon tersebut agar higienis.
  4. Setelah itu Tunggingkan atau pasangkan galon pada dispenser.
  • Cara menyeduh kopi

Tradisi yang sering dilakukan kebanyakan orang di dunia adalah meminum kopi, kegiatan ini dilakukan baik pada pagi atau sore hari.

Banyak orang yang memiliki kecintaan terhadap kopi termasuk di Indonesia yang kaya akan biji kopinya.

Baca Juga: Tiga Poin Penting KJP Plus DKI Jakarta, Jadwal Cair Juli 2021, Simak dan Perhatikan Detailnya

Fakta ini memungkinkan untuk memberikan sesuatu yang berbeda sehingga proses menyeduh kopi semakin mudah. Berikut langkah yang harus dilakukan untuk menyeduh kopi.

  1. Panaskan air di kompor atau pemanas air.
  2. Siapkan gelas atau cangkir.
  3. Tuangkan sedikit kopi atau secukupnya.
  4. Kemudian tuangkan gula sesuai selera.
  5. Langkah terakhir masukan air panas secukupnya.

Baca Juga: Syarat Apa yang Disiapkan Untuk Bisa Memperoleh Surat Tanda Registrasi Pekerja (STRP) DKI Jakarta

  • Cara menyalakan lampu senter

Sebuah alat penerangan merupakan hal utama dalam kehidupan manusia sehingga dapat melihat dan merasakan keadaan sekitar saat gelap.

Ada berbagai cara yang bisa dilakukan untuk mendapatkan penerangan, salah satunya adalah dengan menggunakan lampu senter.

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x