Menikmati Kelezatan 4 Destinasi Wisata Kuliner Palu yang Bikin Ketagihan

- 21 November 2023, 14:08 WIB
Ilustrasi: 4 Destinasi Wisata Kuliner Palu yang Bikin Ketagihan
Ilustrasi: 4 Destinasi Wisata Kuliner Palu yang Bikin Ketagihan /

Portal Kudus - Artikel berikut akan mengulas tentang kelezatan 4 wisata Kuliner khas Palu yang nikmat sekaligus bikin ketagihan.

Jika sedang berlibur atau mengunjungi ibu kota Sulawesi Tengah ini. Tidak lengkap rasanya jika tidak mencicipi kelezatan makanan khas kota ini. Palu bukan hanya terkenal akan sejarah dan keindahan alamannya saja. Namun juga memiliki cita rasa yang menjadi daya tariknya tersendiri.

Seperti yang kita tahu selama ini, Sulawesi merupakan sebuah pulau yang memiliki ragam keunikan. Seperti alamnya yang indah, budayanya yang kaya, maupun wisata sejarah dan kulinernya yang melekat.

Baca Juga: Rekomendasi 5 Destinasi Wisata Hits di Solo: Kaya Akan Nilai Budaya dan Sejarah

Dalam artikel ini, kita akan mengulas tentang kenikmatan 4 menu kuliner wajib yang telah dirangkum dari berbagai sumber. Karena pergi ke Palu, belum lengkap jika tidak mencoba hidangan sedap, berikut ini:

1. Kapurung
Beberapa kota di Sulawesi memang memiliki kesamaan dalam berbagai hal, termasuk jenis kulinernya. Kita bisa mejumpai jenis makanan tertentu di suatu tempat yang juga menjadi makanan khas dari daerah lainnya.

Contohnya seperti Kapurung. Makanan ini adalah salah satu kuliner enak yang wajib dicoba saat berkunjung ke Palu atau daerah Sulawesi lainnya seperti Palopo dan Sulawesi Selatan.

Baca Juga: Wisata Kuliner Medan: Rekomendasi 5 Makanan Hits yang Seru untuk Dicoba!

Kapurung menggunakan bahan utama sagu dengan proses memasaknya yang cukup mudah. Larutkan sagu dengan menggunakan air panas, hingga mengental.

Halaman:

Editor: Sugiharto

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x