Terjadi Perselisihan Hasil Pemilu, Bawaslu Kudus Lakukan Pengawaan Pembukaan Kotak Rekapitulasi

- 28 Maret 2024, 19:16 WIB
Humas Bawaslu Kudus, Naily Faila
Humas Bawaslu Kudus, Naily Faila /Instagram @bawaslu_kudus

Portal Kudus - Koordinator Divisi Pencegahan, Parmas, dan Humas Bawaslu Kudus, Naily Faila Saufa melakukan pengawasan pembukaan kotak rekapitulasi untuk mengambil dokumen C.HASIL-PPWP TPS 006 Desa Soco, Kecamatan Dawe yang dilakukan oleh KPU Kudus pada Kamis, 28 Maret 2024 di Gudang Kapasan PTPN IX.

Baca Juga: Pemkab Kudus Terima Berbagai Macam Bantuan dari Berbagai Pihak untuk Meringankan Beban Korban Banjir

Hal itu dilakukan dalam rangka mempersiapkan alat bukti untuk mendukung jawaban atas permohonan Perselisihan Hasil Pemilihan Umum Presiden dan Wakil Presiden Tahun 2024 di Mahkamah Konstitusi.***

Editor: Kartika Kudus

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x