11 Daun yang Berkhasiat Obat beserta Kandungannya

- 22 Januari 2023, 03:38 WIB
11 Daun yang Berkhasiat Obat beserta Kandungannya
11 Daun yang Berkhasiat Obat beserta Kandungannya /YouTube Ulien kura ceria/

Daun sirih dapat digunakan sebagai obat batuk, antiseptik, obat kumur, dan juga bagus khasiatnya untuk cekok bagi ibu-ibu yang baru melahirkan dengan cara merendamnya di air panas.

7. Arbei

Pada umumnya, orang mengenal buahnya saja. Namun ternyata daun arbei memiliki khasiat untuk obat.

Kandungan zat-zat pada daun ini antara lain logam-logam alkali, alkali tanah, garam, sitrat, molat, gula, dan pektim. Daun ini berkhasiat sebagai obat untuk memperlancar keluarnya air seni,

8. Randu

Daun randu mengandung zat hidrat arang, zat penyamak, dan damar yang pasif. Daun randu sangat baik untuk obat pencernaan dan obat kumur. Dosis yang umum digunakan adalah 2-10 gram.

Baca Juga: Khas Blora, Nasi Tumpeng Dibalut Daun Jati yang Jadi Andalan Nyiru Tampah Masyarakat

9. Salam

Orang-orang biasanya menggunakan daun salam sebagai bahan penyedap masakan. Zat yang terkandung dalam daun salam adalah minyak atsiri dan zat penyamak.

Daun salam dapat digunakan sebagai obat astringensia dengan dosis yang umum antara 5-15 gram.

Halaman:

Editor: Ahmad Khakim

Sumber: Dra. Murningsih Ch.S.


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x