PAHAMI! Memecah Masalah Kompleks Menjadi Lebih Kecil dan Menyelesaikannya Satu Per Satu Adalah Tahapan Ini

- 23 Agustus 2023, 10:02 WIB
memecah masalah yang kompleks menjadi masalah yang lebih kecil dan menyelesaikannya satu per satu adalah?
memecah masalah yang kompleks menjadi masalah yang lebih kecil dan menyelesaikannya satu per satu adalah? /ilustrasi: pexels/christina morillo/

Portal Kudus - Pahami, memecah masalah yang kompleks menjadi masalah yang lebih kecil dan menyelesaikannya satu per satu adalah apa?

Seperti diketahui, ada beberapa tahapan dalam berpikir komputasional, salah satunya memecah masalah yang kompleks menjadi masalah yang lebih kecil dan menyelesaikannya satu per satu.

Lantas, memecah masalah yang kompleks menjadi masalah yang lebih kecil dan menyelesaikannya satu per satu adalah disebut tahapan apa?

Baca Juga: Candle Light Dinner Artinya Apa? Begini Arti Candle Light Dinner Maksudnya Adalah Makan Malam dengan Gaya Ini

Untuk mengetahui tahapan tersebut, kita perlu memahami terlebih dahulu mengenai apa itu berpikir komputasional.

Setelah itu, baru akan dibahas mengenai tahapan memecah masalah yang kompleks menjadi masalah yang lebih kecil dan menyelesaikannya satu per satu tersebut.

Computational thinking atau berpikir komputasional adalah cara berpikir untuk mengelesaikan masalah dengan mengurai setiap masalah menjadi beberapa bagian atau tahapan yang lebih efisen.

Baca Juga: 4 CONTOH Berpikir Komputasional, Simak Pengertian dan Contoh Penerapan dalam Kehidupan Sehari-Hari

Apa saja tahapan dalam berpikir komputasional?

Halaman:

Editor: Al Mahfud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x