KJP Plus SD Bulan Juli 2021 Kapan Cair? Ini Cara Cek Penerima KJP Plus Tahap 1 Tahun 2021 dan KJMU 2021

- 3 Juli 2021, 08:02 WIB
KJP Plus SD Bulan Juli 2021 Kapan Cair? Ini Cara Cek Penerima KJP Plus Tahap 1 Tahun 2021 dan KJMU 2021
KJP Plus SD Bulan Juli 2021 Kapan Cair? Ini Cara Cek Penerima KJP Plus Tahap 1 Tahun 2021 dan KJMU 2021 /Tangkapan layar website KJP Jakarta/PRMN Metro Lampung News/Hanisaul Khoiriyah

Portal Kudus - KJP Plus SD Bulan Juli 2021 Kapan Cair? Ini Cara Cek Penerima KJP Plus Tahap 1 Tahun 2021 dan KJMU 2021

Pemerintah Provinsi DKI Jakarta melalui Dinas Pendidikan DKI Jakarta membuka kesempatan bagi siswa SD, SMP, SMA serta SMK di DKI Jakarta.

untuk mendapatkan bantuan dana pendidikan melalu Kartu Jakarta Pintar Plus (KJP Plus) Tahap 1 Tahun 2021.

Baca Juga: Link Pengumuman Jalur Mandiri Unair 2021 di ppmb.unair.ac.id, Cek Hasil Seleksi UM 3 Juli 2021

Tahun sebelumnya, berdasarkan data dari Dinas Pendidikan DKI Jakarta, total penerima KJP Plus Tahap II Tahun 2020 berjumlah 849.291 siswa.

Dengan KPJ Plus, warga DKI Jakarta usia sekolah 6-21 tahun dari keluarga tidak mampu diharapkan dapat menuntaskan pendidikan wajib belajar 12 tahun.

 

sebagaimana dikutip Portal Kudus dari Seputar Lampung dalam artikel Kapan Cair KJP Plus SD SMP SMA SMK Bulan Juli Tahap 1 2021? Cek Pengumuman Disdik DKI, Ini Layanan Aduan

dari laman Instagram @upt.p4op, terdapat Layanan pengaduan masyarakat P4OP Dinas Pendidikan Provinsi DKI Jakarta melalui WhatsApp yang mana masyarakat bisa menghubungi dan menceritakan keluhannya terkait KJP Plus SD, SMP, SMA dan SMK, di antaranya adalah:

1. Pendataan

Rozi - 081293321801
Ndang - 081585958707
Bagus - 081585958705

2. Pencairan dan Distribusi

Trisno - 081585958714
Sukron - 081585958712
Amir - 081585958701

Baca Juga: Link Pengumuman Mandiri UNPAD 2021, Jalur Mandiri SMUP Jumat 2 Juli 2021 Cek di pengumuman.unpad.ac.id

3. Koreksi Rekening

Indri - 081585958709
Wiwi - 081585958702
Apri - 081585958706

4. KJMU

Mytha - 081585958611
Ryan - 081585958703
Mulya - 081585958708

5. Pendebetan SPP KJP Plus dan BPMS

Baca Juga: Cek ppmb.unair.ac.id Mandiri 2021, Lihat Pengumuman Hasil Seleksi Mandiri UM Universitas Airlangga 3 Juli 2021

Tisya - 081585958710
Dito - 081585958713

6. BOS Swasta

Ignatius - 081585958711
Yoga - 081585958704

7. Persuratan

Eka - 081585958716

Baca Juga: Link Download Formasi CPNS Basarnas 2021 untuk Lulusan SMA, D-III, S1, dan S2 Cek Syarat dan Alur Pendaftaran

Waktu pelayanan:

Setiap hari kerja pukul 08.00-15.00 WIB

Berikut cara cek penerima KJP Plus tahap 1 tahun 2021:

1. Buka laman atau link kjp.jakarta.go.id atau klik DI SINI.
2. Input nomor NIK siswa.
3. Pilih Tahap dan Tahun
4. Klik Cek.

Sebelumnya, jadwal pencairan bulan Mei dan Juni 2021 pada tanggal 11 dan bisa jadi pencairan bulan Juli 2021 akan diumumkan pada tanggal yang sama.

Demikian, kapan cair KJP Plus SD SMP SMA SMK Bulan Juli tahap 1 2021? lengkap info terbaru dari UPT P4OP, Simak info pencairan selengkapnya di kjp.jakarta.go.id.***(Abie Reza Fahryzal/SeputarLampung)

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib

Sumber: Seputar Lampung


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah