Prakerja Gelombang 12 Kapan Dibuka? Cek Selalu Dasboard dan Login Www.prakerja.go.id

- 14 November 2020, 19:21 WIB
Penyebab dan solusi dari insentif Kartu Prakerja yang sedang diproses terus dan tidak kunjung cair.
Penyebab dan solusi dari insentif Kartu Prakerja yang sedang diproses terus dan tidak kunjung cair. /Foto: prakerja.go.id//

Setelah kalian mengikuti pelatihan hingga selesai dan telah memastikan memberikan rating serta ulasan di mitra pelatihan dan mitra pembayaran maka kalian diharuskan menunggu hingga sertifikat kalian masuk ke akun dashboard prakerja.

Dalam waktu normal, sertifikat kalian akan masuk maksimal 7 hari kerja. Namun jika telah melewati 7 hari kerja, kalian dapat melakukan pengecekan serta melakukan pelaporan dengan urutan laporan mitra pelatihan -> Mitra Pembayaran – > CS Prakerja.

Baca Juga: Kapan Pendaftaran Prakerja Gelombang 12 Dibuka? Lihat Update Info Terbaru di WWW.PRAKERJA.GO.ID

Menunggu Jadwal Pencairan Insentif

Setelah sertifikat kalian masuk pada akun dashboard kalian, maka kalian akan mendapatkan jadwal pencairan insentif. Jika kalian belum mendapatkannya harap menunggu hingga 2×24 Jam.

Jika melebihi waktu, belum juga muncul kalian dapat menghubungi CS prakerja.

Perhatikan Hal Ini agar Insentif kalian Cair
Setelah mendapatkan jadwal pencairan maka kalian hanya tinggal menunggu waktunya saja. Perlu diketahui, pencairan dilakukan pada hari kerja (senin sampai Jumat) sabtu, minggu dan libur nasional tidak ada pencairan.

Baca Juga: Prakerja Gelombang 11 Sudah Diumumkan, Kapan Kartu Prakerja Gelombang 12 Dibuka? Ini Jawabannya

Jika jadwal kalian bertepatan hari sabtu, minggu atau libur nasional hanya ada 2 kemungkinan yaitu maju sebelum tanggal atau mundur sesudah tanggal. Sesuai dengan FAQ dana insentif akan diterima maksimal 7 hari kerja setelah jadwal pencairan.

Namun hal dibawah ini harus benar-benar diperhatikan hingga pencairan tahap ke 4 selesai :

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib

Sumber: prakerja.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah