Kamu Mau Kuliah? Simak ini Sistem Baru Daftar Kuliah

- 18 Januari 2023, 21:27 WIB
Ilustrasi Kamu Mau Kuliah? Simak ini Sistem Baru Daftar Kuliah
Ilustrasi Kamu Mau Kuliah? Simak ini Sistem Baru Daftar Kuliah /Unsplash/Bruce Mars

b) Akreditasi B 25% terbaik di sekolahnya,

c) Akreditasi C/lainnya 5% terbaik di sekolahnya.

Baca Juga: 12 Cara Bilang Sayang atau Suka dalam Bahasa Inggris Anti Meanstrim

Mengisi Pangkalan Data Sekolah dan Siswa (PDSS). Data siswa yang diisikan hanya yang eligible sesuai dengan ketentuan.

Adapun Persyaratan untuk Siswa SMA/MA/SMK kelas terakhir (kelas 12) pada tahun 2023 yang memiliki prestasi unggul:

· Memiliki prestasi akademik dan memenuhi persyaratan yang ditentukan oleh masing-masing PTN

· Memiliki NISN dan terdaftar di PDSS

· Memiliki nilai rapor semester 1 s.d. 5 yang telah diisikan di PDSS

· Peserta yang memilih program studi bidang seni dan olahraga wajib mengunggah Portofolio.

Nah begitu sistem baru untuk mendaftarkan diri untuk kuliah di Indonesia berdasarkan peraturan kemendikbud ristek, dan dalam pengimplementasikan Kemendikbudristek telah menyusun arah baru transformasi dalam pendidikan tinggi salah satunya dengan meluncurkan Merdeka Belajar Episode Kedua Puluh Dua: Transformasi Seleksi Masuk Perguruan Tinggi Negeri (PTN).***

Halaman:

Editor: Ahmad Khakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah