LINK dan Cara Melihat Kuota Sekolah SNBP 2023 di snpmb.bppp kemdikbud.go.id Cek Jumlah Eligible untuk SNBP

- 28 Desember 2022, 17:49 WIB
Link dan penjelasan cara melihat kuota sekolah SNBP 2023 di snpmb.bppp.kemdikbud.go.id.
Link dan penjelasan cara melihat kuota sekolah SNBP 2023 di snpmb.bppp.kemdikbud.go.id. /Instagram/@_snpmbbppp

1. SMA/MA/SMK yang mempunyai NPSN.

2. Ketentuan Akreditasi:

Akreditasi A: 40 % terbaik di sekolahnya

- Akreditasi B: 25 % terbaik di sekolahnya

- Akreditasi C dan lainnya: 5% terbaik di sekolahnya

Baca Juga: Siswa Non Eligible Apakah Bisa Daftar SNMPTN? Siswa Tidak Eligible Masih Bisa Daftar Melalui Jalur Berikut

3. Mengisi Pangkalan Data Sekolah dan Siswa (PDSS). Data siswa yang diisikan hanya yang eligible sesuai dengan ketentuan.

Dijelaskan juga bahwa sekolah yang ingin mengajukan sanggah, SNPMB memberi kesempatan masa sanggah. 

"Bagi sekolah yang ingin mengajukan sanggah, SNPMB juga memberi kesempatan masa sanggah terkait kuota yang paling lambat dapat diajukan pada 17 Januari 2023" jelas @_snpmbbppp.

Cara melihat kuota sekolah SNBP 2023

Pengumuman kuota sekolah untuk SNBP 2023 hari ini 28 Desember 2022 diumumkan pada pukul 15.00 WIB.

Halaman:

Editor: Al Mahfud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah