Berikut 6 Fakta Terkait Ledakan di Asrama Brimob Sukoharjo, Ternyata Berasal dari..

- 26 September 2022, 18:35 WIB
Berikut 6 Fakta Terkait Ledakan di Asrama Brimob Sukoharjo, Ternyata Berasal dari..
Berikut 6 Fakta Terkait Ledakan di Asrama Brimob Sukoharjo, Ternyata Berasal dari.. /Afifah Amani/Ilustrasi: Pixabay

3.  Langsung Amankan Serpihan Ledakan

Baca Juga: 5 CONTOH Konsep Acara Maulid Nabi 2022, Simak Inspirasi Susunan & Rangkaian Acara Maulid Nabi Terbaru 1444 H

Tim penjinak bom (jibom) langsung turun tangan ke TKP ledakan dan mengamankan serpihan ledakan.

"Barang bukti satu buah kotak paket kardus berwarna cokelat masih utuh. Serpihan bekas ledakan," kata Iqbal, perwakilan dari Jibom.

4. Tak Ada Unsur Teror

Kapolda Jateng Irjen Ahmad Luthfi memastikan dan mengungkapkan bahwa ledakan tersebut tak berkaitan dengan unsur teror, meskipun mengakibatkan seorang polisi terluka.

"Tidak ada unsur teror sama sekali," ujar Luthfi

Baca Juga: Berikut Ini Contoh Teks Kalimat Pembukaan Untuk Acara Perayaan Maulid Nabi Muhammad SAW

5. Paket Datang Indramayu

Ternyata, paket kardus yang meledak itu datang dari Indramayu yang merupakan hasil sitaan polisi sekitar satu tahun lalu.

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah