Bravo 5 Itu Apa? Ternyata Begini Artinya Pahami Arti Ormas Bravo 5 yang Saat Ini Viral di Media Sosial

- 5 Juni 2022, 20:03 WIB
Bravo 5 Itu Apa? Ternyata Begini Artinya Pahami Arti Ormas Bravo 5 yang Saat Ini Viral di Media Sosial
Bravo 5 Itu Apa? Ternyata Begini Artinya Pahami Arti Ormas Bravo 5 yang Saat Ini Viral di Media Sosial /tangkapan layar/

Bravo 5 merupakan ormas (organisasi Kemasyarakatan) yang berawal dari relawan pendukun Joko Widodo pada Pilpre 2014 dan 2019. Organisasi ini dideklarasikan pada tanggal 1 Februari 2020.

Ormas ini bisa dikatakan transformasi dari relawan bravo lima menjadi ormas Pejuang Bravo Lima. Ormas Bravo 5 telah berjuang mendukung Bapak Joko Widodo sejak Pilpres 2014.

Baca Juga: Pengertian Hewan Omnivora: Ciri-ciri, Penjelasan dan Contohnya, Simak Ulasan Selengkapnya

Saat deklarasi ormas Pejuang Bravo Lima (PBL) ini diketuai oleh Jenderal TNI (purn) Fachrul Razi dengan Ketua Pembina Jenderal (purn) Luhut Binsar Panjaitan.

Ketua pemuda Bravo 5 adalah Ali Fanser Marasabessy sedangkan sekretarisnya bernama Ahmad Zazali.

Bravo 5 mempunyai misi membangun toleransi kerukunan dan kedamaian.

Itulah penjelasan mengenai Bravo 5 itu apa, pahami arti Ormas Bravo 5 yang saat ini viral di media sosial.***

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah