Nama Bayi Perempuan Islami 2 kata 2022 Beserta Artinya, Nama Bayi Perempuan Berawalan Huruf A Cantik Modern

- 27 Maret 2022, 10:15 WIB
Nama Bayi Perempuan Islami 2 kata 2022 Beserta Artinya, Nama Bayi Perempuan Berawalan Huruf A Cantik Modern
Nama Bayi Perempuan Islami 2 kata 2022 Beserta Artinya, Nama Bayi Perempuan Berawalan Huruf A Cantik Modern /Pixabay/Encrier

Suka mendekatkan diri kepada Allah.

4. Najmi Khalila

- Najmi (QS An-Najm ayat 1): bintang
- Khalila (QS An-Nisa ayat 125): kesayangan

Artinya: Berharap anak perempuan kelak akan bersinar dan selalu di sayangi dan dikasihani teman-temannya.

5. Hilyatul Jannah

- Hilyatul (QS An-Nahl ayat 14): hiasan
- Jannah (QS Yunus ayat 26): surga

Artinya: Anak perempuan cantik dan sangat berharga yang diharapkan agar kelak bisa jadi penghuni surga

6. Layla Rizqillah

- Layla (Qs Ad-Dukhan ayat 3): Malam hari
- Rizqillah (QS Al-Baqarah ayat 60): Rezeki yang diberikan Allah

Artinya: Anak perempuan yang lahir di malam hari sebagai rezeki dari Allah

Halaman:

Editor: Ahmad Khakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah