Kenapa Hari Ibu Jatuh pada Tanggal 22 Desember? Ini Makna dan Sejarah Hari Ibu Tanggal 22 Desember

- 22 Desember 2021, 06:55 WIB
Kumpulan ucapan selamat Hari Ibu 2021, cocok dibagikan ke media sosial.
Kumpulan ucapan selamat Hari Ibu 2021, cocok dibagikan ke media sosial. //Pixabay/Shlomaster/

Portal Kudus - Kenapa Hari Ibu jatuh pada tanggal 22 Desember? Berikut adalah makna dan sejarah Hari Ibu tanggal 22 Desember.

Setiap bulan di penghujung tahun, selalu ada peringatan khusus yang diperuntukkan untuk seluruh Ibu di Indonesia.

Yaitu peringatan Hari Ibu yang selalu diperingati setiap tahunnya, dengan rutin dan selalu diadakan dengan meriah.

Baca Juga: Biodata dan Profil Hesfinatia Lengkap Fakta Unik, Tiktokers Hits dan Kocak yang Ternyata Hijabers Fashionable

Suatu momen peringatan khusus untuk memberikan penghargaan setinggi-tingginya atas kehadiran Ibu di tengah kehidupan kita.

Bahkan peringatan Hari Ibu yang digelar setiap penghung tahun ini, telah disahkan melalui Keputusan Presiden (Kepres) Nomor 316 tahun 1959.

Hari Ibu di peringati setiap tanggal 22 Desember. Mengapa Hari Ibu selalu diperingati tanggal 22 Desember?

Menurut informasi yang ada peringatan Hari Ibu ditetapkan tanggal 22 Desember sudah disesuaikan dengan Kongres Perempuan Indonesia yang telah dilaksanakan.

Sejarahnya adalah kongres perempuan yan telah dilaksanakan sebagai bentuk semangat perjuangan, yang muncul sesaat setelah peristiwa Sumpah Pemuda tanggal 28 Oktober 2021.

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah