Profil dan Biografi Verawaty Fajrin, Perjalanan Karir Bulu Tangkis hingga Prestasinya untuk Indonesia

- 21 November 2021, 10:38 WIB
Profil dan biografi Verawaty Fajrin, perjalanan karir bulu tangkis hingga daftar prestasi untuk Indonesia.
Profil dan biografi Verawaty Fajrin, perjalanan karir bulu tangkis hingga daftar prestasi untuk Indonesia. /Tangkap layar Instagram/@jokowi

Verawaty Fajrin lahir pada tanggal 1 Oktober 1957. Ia merupakan pemain bulu tangkis yang bermain untuk nomor tunggal putri dan ganda putri.

Baca Juga: Profil Dalang Ki Manteb Soedharsono, Usia, Pendidikan, Guru, Daftar Penghargaan, Orang Tua, Istri, Anak

Biografi dan perjalanan karir

 

Verawaty Fajrin mengawali karir di dunia bulu tangkis sejak tahun 1977.

Verawaty merupakan pemain yang tampil di nomor tunggal putri, ganda putri, dan juga ganda campuran.

Yang membanggakan adalah Verawaty Fajrin pernah meraih juara di semua nomor yang diikuti tersebut.

Pada tahun 1977, bersama dengan Imelda Wigoena, Verawaty berhasil menjadi juara di turnamen Duth Open.

Masih di sektor ganda putri bersama Wigoena, Verawati juga menjuarai Denmark Open 1978.

Di tahun yang sama, Verawaty/Wigoena juga berhasil menjadi juara atau meraih medali emas Asian Games 1978.

Halaman:

Editor: Al Mahfud

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah