Contoh Puisi Sumpah Pemuda 3 Bait Cocok Untuk Anak SD, SMP, SMA Dibacakan Saat Hari Sumpah Pemuda 2021

- 27 Oktober 2021, 03:50 WIB
Teks Doa Hari Sumpah Pemuda ke-93 Tahun 2021 Paling Menyentuh, Lengkap Bahasa Arab dan Latin.
Teks Doa Hari Sumpah Pemuda ke-93 Tahun 2021 Paling Menyentuh, Lengkap Bahasa Arab dan Latin. /Twibbonize.com

Salah satunya yang kerapkali lomba yang diselenggarakan oleh ialah mengenai membuat puisi 3 bait bertema Hari Sumpah Pemuda 2021.

Oleh karena itu kami menyiapkan beberapa contoh yang dapat anda ikuti.

Baca Juga: Logo Hari Sumpah Pemuda 2021 KEMENPORA, Ini Link Download Logo Hari Sumpah Pemuda 2021 PNG, JPG Gratis

Berikut contoh puisi 3 bait bertema Sumpah Pemuda sebagaimana yang dikutip Portal Kudus dari berbagai sumber.

Sumpah Pemuda

Sumpah pada tumpah darah
Sumpah pada bangsa
Sumpah pada bahasa
Menjadikan kita satu, satu tanah air Indonesia

Sumpah bukan janji tapi harga mati
Harga demi jutaan pemuda yang telah berjuang
Jiwa,raga, dan nyawa melayang
Ibu pertiwi menangis basahi tanah ini
Bukti cinta pada tanah air Indonesia

Hai pemuda jagalah api agar tetap menyala
Berkobar membakar semangat
Wujud sumpah yang telah diikrarkan
Demi tumpah darah Indonesia.

Baca Juga: Makna Hari Sumpah Pemuda 28 Oktober 2021 Bagi Generasi Muda Indonesia dengan Tema Luar Biasa

Kenangan Sumpah Pemuda

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x