BSU BPJS Ketenagakerjaan 2021 Sudah Ditransfer, Ini Cara Cek Penerima BSU Rp1 Juta Melalui WhatsApp

- 13 Agustus 2021, 04:53 WIB
BSU BPJS Ketenagakerjaan Cair Rp1 Juta, pada Kamis 12 Agustus 2021. Cek Penerima BSU atau Bantuan Subsidi Gaji melalui layanan WhatsApp. /Kolase
BSU BPJS Ketenagakerjaan Cair Rp1 Juta, pada Kamis 12 Agustus 2021. Cek Penerima BSU atau Bantuan Subsidi Gaji melalui layanan WhatsApp. /Kolase /

Portal Kudus - Kementerian Tenaga Kerja (Kemenaker) secara resmi akan membagikan BSU BPJS Ketenagakerjaan ke 947.499 pekerja yang memenuhi syarat penerima.

Pekerja yang memenuhi persyaratan penerima BSU BPJS Ketenagakerjaan akan mendapatkan bantuan Rp500 ribu selama dua bulan yang dibayarkan sekaligus sebesar Rp1 juta.

Tahun ini BSU BPJS Ketenagakerjaan dicairkan hanya ke bank kerjasama atau dengan kata lain bank Himbara, seperti BRI, BNI, Mandiri, BTN, dan BSI khusus untuk wilayah Aceh.

Baca Juga: Sudah Dicairkan BSU BPJS Ketenagakerjaan 2021, Catat! Ini Pekerja yang Bisa Terima BSU Rp1 Juta Rupiah

Namun bagi pekerja penerima manfaat BSU yang belum mempunyai rekening bank Himbara, disarankan untuk segera mengumpulkan data ke HRD perusahaan.

Agar segera dibantu dalam pembuatan rekening bank Himbara, dibantu pihak BPJS Ketenagakerjaan dalam mengurus pembuatan rekening.

Sementara itu, bagi pekerja yang hingga hari ini belum ditransfer BSU ke rekening miliknya, dapat memastikan verifikasi data di link sso.bpjsketenagakerjaan.go.id.

Namun, untuk saat ini cek daftar penerima BSU BPJS Ketenagakerjaan 2021 hanya bisa diakses melalui WhatsApp.

Baca Juga: Segera Daftar Vaksin Covid-19 melalui PeduliLindungi.id, Begini Cara Pendaftarannya Lengkap dan Cepat

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib

Sumber: Akun Twitter @BPJSTKinfo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x