Lahirnya Hari Guru Nasional, Makna, Sejarah dan Ucapan Peringatan Hari Guru Nasional 2020

- 24 November 2020, 21:06 WIB
LINK STREAMING Upacara Bendera Peringatan Hari Guru Nasional 2020
LINK STREAMING Upacara Bendera Peringatan Hari Guru Nasional 2020 /instagram @kemdikbudRI/

Baca Juga: Kata Mutiara Hari Guru Nasional Bijak, Menyentuh Hati Cocok untuk Guru Tercinta dengan Gambar

Lalu, pada 25 November 1945, kongres juga sepakat untuk mendirikan Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) didirikan.

Sejak Kongres Guru Indonesia itu, semua guru Indonesia menyatakan dirinya bersatu di dalam wadah Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI).

Baca Juga: Download Twibbon Hari Guru Nasional 2020 Terbaru dan Cara Memasukan Foto Pada Twibbon

Pemerintah melalui Keputusan Presiden Nomor 78 Tahun 1994, menetapkan hari lahir PGRI tanggal 25 November sebagai Hari Guru Nasional untuk menghormati perjuangan para guru.

Sementara, Hari Guru Nasional 2020 diperingati pada besok.***

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah