Wisata Pulau Karimunjawa Dibuka Kembali, Cek aturan Bagi Wisatawan

- 22 November 2020, 19:30 WIB
Wisatawan tengah menikmati keindahan biota laut di Karimunjawa.
Wisatawan tengah menikmati keindahan biota laut di Karimunjawa. /instagram/karimunjawaopentrip/

Portal Kudus - Obyek wisata Kepulauan Karimunjawa akan kembali dibuka untuk wisatawan.

Kepulauan Karimunjawa merupakan salah satu destinasi wisata andalan di Jawa Tengah.

Obyek wisata  Karimunjawa semapat ditutup sejak Maret lalu karena adanya pandemi Covid-19.

Baca Juga: Lirik Lagu Begitu Indah - PADI : Begitu Indah Mengukir Hatiku

Baca Juga: Ingin Urus SKCK ? Simak Cara, Syarat dan Prosedur Pembuatan SKCK

Adapun Pariwisata Karimunjawa Resmi Dibuka, kepastian dibukanya kembali Karimunjawa, sebagaimana tertuang dalam surat dari Dinas Kepemudaan, Olahraga dan Pariwisata provinsi Jawa Tengah Nomor 556/2560 tentang Rekomendasi Pembukaan Karimunjawa Secara Bertahap dan Terbatas, yang kemudian ditindaklanjuti dengan surat rekomendasi Bupati Jepara Dian Kristiandi.

Obyek wisata yang terletak di salah satu pulau yang dimiliki Kota Ukir Jepara, Karimunjawa resmi dibuka kembali untuk wisatawan.

Diharapkan kepada para tamu yang berkunjung untuk tetap menjaga protokol kesehatan. Karimunjawa sempat ditutup sejak Maret lalu akibat pandemi Covid-19.

Baca Juga: Adalagi Batik Jepara, Selain Tenun Troso Yang Harus Dipakai Sebagai Seragam ASN 

Halaman:

Editor: Ulul Uliyanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x