Kenapa Bayi Sering Cegukan? Ternyata Karena ini! Begini Cara Mengatasinya

- 1 Agustus 2022, 21:05 WIB
Kenapa Bayi Sering Cegukan? Ternyata Karena ini! Begini Cara Mengatasinya
Kenapa Bayi Sering Cegukan? Ternyata Karena ini! Begini Cara Mengatasinya /Pixabay/christianabella/

Oleh karena itu berikut adalah cara mengatasi bayi yang sering cegukan.

1. Berikan Makanan atau Susu dalam Porsi Kecil Namun Sering

Untuk menghindari cegukan yang terlalu sering, anda bisa memberikan bayi makanan atau susu yang biasa ia minum dalam porsi yang kecil.

Tujuannya adalah agar perut bayi tidak kembung saat anda terus menerus memberikannya makan atau susu, sehingga ia tidak akan sering cegukan.

Baca Juga: LINK Pengumuman STPN 2022 Hasil Seleksi Administrasi, Jadwal CBT dan Pencetakan Kartu Ujian https stpn ac id

2. Pastikan Mulut Bayi Melekat di Puting Susu

Jika mulut bayi tidak terlalu melekat pada puting susu Ibu saat menyusui, maka kemungkinan besar akan ada celah udara masuk ke mulut bayi dan tertelan olehnya.

Udara itu lah yang nantinya terdorong keluar mulut si bayi kembali dan mengakibatkan bayi sering cegukan.

3. Buat Bayi Bersendawa dengan Cara ini

Setiap kali bayi mengganti sisi puting saat Ibu menyusui, anda bisa membuat bayi bersendawa.

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x