Fakta-Fakta Sungai Paling Berbahaya Yang Ada di Dunia, Nomer 5 Menjadi Sarang Mahluk Mengerikan

- 7 Juni 2022, 07:22 WIB
Warga setempat beranggapan bahwa angkernya Sungai Cipunagara berasal dari makhluk jadi-jadian.
Warga setempat beranggapan bahwa angkernya Sungai Cipunagara berasal dari makhluk jadi-jadian. /Youtube All In One Indramayu/

Baca Juga: SOAL PAT PKN Kelas 3 SD Semester 2 2022 dan Kunci Jawaban, Contoh Soal PKN Kelas 3 Semester 2 Kurikulum 2013

2. Sungai Mississippi

sungai yang berada di Amerika serikat ini bersumber dari danau Itaska dan berakhir ke teluk Meksiko, sungai yang memiliki panjang 3.734 km ini memiliki tingkat turun naik air yang tak menentu yang disertai dengan arus yang cukup dera , sehingga kerap menjadi teror penduduk di sekitar sungai.

Teror ini bukan hanya ancaman banjir ketika air meluap tetapi juga terdapat ancaman hewan predator seperti ikan hiu.

3. Sungai Parana
Sungai ini mengalir sepanjang 2500 km dan melintasi tiga Negara yaitu Argentina, Paraguay dan Brazil.

sungai Parana memiliki arus yang sangat kuat karena dipengaruhi oleh angin dan Elnino sehingga sering menyebabkan banjir yang merusak kota dan konstruksi di dekat sungai.

Baca Juga: SOAL dan Kunci Jawaban PAT Kelas 8 2022 Bahasa Indonesia, Contoh Soal PAT Bahasa Indonesia Kelas 8 Semester 2

2. Sungai Brahmaputra

Brahmaputra yang dalam bahasa Sansekerta memiliki makna anak Dewa Brahma, sungai utama di Asia ini melintasi beberapa negara seperti India, Tibet dan Banglades yang alirannya berasal dari pegunungan Himalaya di tibet barat dan mengalir sepanjang 2900 km ke laut di teluk Bengal di Banglades.

Brahmaputra merupakan sungai yang memiliki air pasang yang berbahaya, sungai yang dimanfaatkan sebagai sarana transportasi dan irigasi ini sering ditakuti karena ketika es di pegunungan Himalaya mencair maka menyebabkan bencana banjir yang cukup besar.

Halaman:

Editor: Kartika Kudus


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah