Arti Ghosting, Alasan Melakukan dan Cara Menyikapinya

- 15 Maret 2021, 23:10 WIB
Ilustrasi sedih.
Ilustrasi sedih. /Pixabay/Foundry/

1. Move on

Tidak usah berbelit-belit, move on adalah cara utama untuk menyikapi ghosting. Pelaku ghosting yang meninggalkan korban ghosting tanpa kejelasan dan tidak mau dihubungi sudah menandakan bahwa ia tidak serius dengan hubungan tersebut.

2. Jangan Menyalahkan Diri Sendiri

Para korban ghosting cenderung menyalahkan dirinya sendiri, padahal dirinya belum tentu salah.

Perasaan bersalah tersebut sebaiknya dihilangkan, karena sejatinya belum tentu kesalahan tersebut terletak pada korban ghosting. Dari pada menyalahkan diri sendiri, lebih baik fokus melakukan kegiatan yang positif.

3. Jadikan Pembelajaran

Hal terakhir yang dapat dilakukan untuk menyikapi ghosting adalah dengan menjadikan ghosting sebagai pembelajaran.

Ketika korban ghosting sudah tahu rasanya ditinggalkan tanpa kejelasan, harapannya jangan justru menjadi ajang balas dendam. Sebaiknya jangan sampai melakukan ghosting kepada orang lain. ***

Halaman:

Editor: Sugiharto

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah