Weton Senin Pon, Berikut Adalah Weton Yang Cocok Dengan Weton Ini

- 6 November 2021, 01:43 WIB
Weton Senin Pon, Berikut Adalah Weton Yang Cocok Dengan Weton Ini
Weton Senin Pon, Berikut Adalah Weton Yang Cocok Dengan Weton Ini /Pexels/Helena Lopes

Portal Kudus – Weton adalah istilah yang tidak asing lagi bagi masyarakat Jawa dan Bali.

Weton berasal dari bahasa jawa, yaitu wetu yang berarti keluar atau lahir.

Sebagaimana dikutip Portal Kudus dari akun Youtube Dewi Sundari. Berikut ini adalah penjelasan weton Senin Pon.

Baca Juga: Weton Senin Pahing, Berikut Adalah Weton Yang Cocok Dengan Weton Ini

Jodoh adalah misteri yang tidak ada seorang pun tahu.

Dengan mengikuti perhitungan sebagimana yang tercantum dalam Primbon (catatan leluhur), orang pun berupaya meminimalisir kesialan.

Weton adalah perayaan hari kelahiran berdasarkan perhitungan kalender Jawa.

Baca Juga: Weton Senin Legi, Berikut Adalah Weton Yang Cocok Dengan Weton Ini

Di kalender Jawa terdiri dari 5 hari pasaran yaitu Legi, Paing, Pon, Wage, dan Kliwon.

Weton sendiri juga dipercaya dapat menentukan hari-hari besar pada manusia seperti tanggal pernikahan, karakter, rejeki, hari-hari penting bahkan masa tanam.

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib

Sumber: Channel Youtube Dewi Sundari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x