Virus Cacar Monyet atau Monkeypox Adalah? Berikut Penjelasannya

- 21 Mei 2022, 08:46 WIB
Cacar Monyet atau Monkeypox Adalah? Berikut Penjelasannya
Cacar Monyet atau Monkeypox Adalah? Berikut Penjelasannya /ttk/portalkudus.com

PortalKudus – Dalam artikel ini akan mengulas tentang penyakit yang sedang menyita perhatian yaitu virus Cacar Monyet atau Monkeypox adalah apa, dapat dibaca disini.

Setelah pandemi Covid 19 yang melanda dunia, sekarang ditemukan penyakit yang disebabkan virus yaitu Cacar Monyet atau Monkeypox, bagaimana penjelasan tentang virus ini? berikut infonya.

Cacar Monyet atau Monkeypox adalah penyakit virus yang ditularkan oleh binatang, pertama kali ditemukan pada koloni kera yang dipergunakan sebagai penelitian.

Baca Juga: BIODATA Juliana Moechtar Terbaru ada Tanggal Lahir, Umur, Pekerjaan, Nama Pasangan, Anak, Akun IG Hingga Asal

Baca Juga: Arti Pandemi, Endemi dan Epidemi Adalah Begini, Kata Dalam Dunia Kesehatan yang Wajib Diketahui

Dalam artikel ini akan dijelaskan apa yang dimaksud Cacar Monyet atau Monkeypox, bagaimana penularannya ke manusia, dan bagaimana mencegah agar tidak tertular.

Cacar Monyet atau Monkeypox ini ditemukan di Denmark pada tahun 1958, karena menyerang kera maka dinamakan monkeypox, dilansir portalkudus dari covid19.kemkes.go.id

Cacar Monyet atau Monkeypox ini apakah dapat menular ke manusia? virus ini menular dari hewan monyet dan pengerat melalui kontak langsung dengan darah.

Baca Juga: LINK Tiket Allo Bank Festival 2022 Day 3, Cara Beli Tiket Konser Hari Ketiga Minggu 22 Mei: Fourtwnty, Mocca

Halaman:

Editor: Sugiharto

Sumber: Kemkes WHO


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x