STRATEGI yang Ditempuh Perusahaan Dalam Memilih Pasar Sasaran (Target Market) Untuk Produk Mezura dan Jelaskan

- 19 April 2024, 10:13 WIB
Diketahui fungsi permintaan pasar suatu produk ditunjukkan oleh persamaan P = 750 – 0,5Q, pada tingkat output berapa unit penerimaan total produsen.
Diketahui fungsi permintaan pasar suatu produk ditunjukkan oleh persamaan P = 750 – 0,5Q, pada tingkat output berapa unit penerimaan total produsen. /tangkap layar

Pada tahun 2021, Rania mencoba untuk meraih pasar yang lebih luas dengan mengeluarkan kosmetika baru merk Mezura dengan pasar sasaran yang berbeda dari ketiga merk sebelumnya.

Mezura memfokuskan produknya pada make up untuk remaja putri kalangan menengah mulai usia 15 tahun sampai dengan 25 tahun. Produk Mezura meliputi lipstick, bedak, eye shadow, blush on, pensil alis dan eye liner.

Mezura hanya memfokuskan pada make up wajah yang saat ini menjadi kebutuhan remaja putri. Mezura menekankan pada harga yang terjangkau yang sesuai dengan kantong para remaja kalangan menengah.

Oleh karena itu, pengembangan produk-produk Mezura mengikuti proses pengembangan merk-merk sebelumnya dan sedikit melakukan riset pendahuluan untuk pengembangan produk baru.

Saat ini, produk Mezura masih berada pada tahap awal, dimana pertumbuhan penjualan masih sangat sedikit. Pada awal peluncuran produk, pertumbuhan penjualan masih sangat sedikit karena konsumen masih belum mengetahui akan adanya produk Mezura.

Oleh karena itu, perusahaan harus memberikan informasi yang luas kepada calon konsumen mengenai keunggulan produk.

Cara yang ditempuh perusahaan adalah dengan melakukan periklanan yang gencar melalui berbagai media, seperti media televisi, iklan pada aplikasi-aplikasi online, majalah atau koran online dan sosial media.

Agar produk menarik minat calon konsumen, maka kemasan produk dibuat dalam kemasan mini sehingga harga sangat terjangkau.

Baca Juga: JAWABAN APA Saja Tantangan Dari Manajemen Sumber Daya Manusia, Bagaimana Dampaknya Terhadap Organisasi

Mezura juga melakukan periklanan dan penjualan secara besar-besaran dengan bekerja sama dengan beberapa retail ternama, seperti Alfamart, Indomaret, Watson dan Guardian.

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah