KUNCI JAWABAN Latihan 2.4 Matematika Kelas 9 Halaman 115 116 Menentukan Fungsi Kuadrat Terlengkap 2022

- 31 Agustus 2022, 10:55 WIB
kunci jawaban Latihan 2.4 Matematika kelas 9 halaman 115 116
kunci jawaban Latihan 2.4 Matematika kelas 9 halaman 115 116 /Matematika kelas 9/buku.kemdikbud

subtitusi pada bentuk fungsi :
f(x) = ax² - 4ax + 4
f(x) = (-1)x² - 4(-1)x + 4
f(x) = -x² + 4x + 4

Jadi, fungsi kuadratnya adalah
f(x) = -x² + 4x + 4

Baca Juga: KUNCI JAWABAN Matematika Kelas 8 Semester 1 Halaman 86, 87, 88 Ayo Kita Berlatih 3.1 Full Pembahasan 2022

5. Tentukan fungsi kuadrat yang grafiknya melalui (12, 0), (0, 3), dan (0, -2)

Jawaban:

fungsi kuadrat melalui (0,3), (0,-2)
perhatikan bawah terdapat nilai x = 0 dengan y1 = -2 dan y2 = 3

x = a(y - y1)(y - y2)
x = a(y + 2)(y - 3)

melalui titik (12, 0) → x = 12 , y = 0
12 = a(0 + 2)(0 - 3)
12 = -6a
a = -2

fungsi x = -2(y + 2)(y - 3)
x = -2 (y² - y - 6)
x = -2y² + 2y + 12

sehingga, dapat disimpulkan bahwa tidak ada fungsi kuadrat yang memenuhi, karena tidak mungkin fungsi kuadrat memotong sumbu-y dua kali.

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah