Kaitan Jiwa Nasionalisme dengan Penggunaan Bahasa Indonesia Sertakan Pendapat Contoh dan Teori Pendukung

29 April 2024, 09:20 WIB
inilah informasi tentang pembahasan lengkap 35 contoh soal PTS Bahasa Indonesia Kelas 2 Semester 2 dan Kunci Jawaban Soal Kurikulum Merdeka 2024. /Tangkap layar

Portal Kudus - Simak inilah referensi jawaban pertanyaan kaitan jiwa nasionalisme dengan penggunaan Bahasa Indonesia sertakan pendapat contoh dan teori pendukung.

Bagi kalian yang sedang mencari referensi jawaban soal kaitan jiwa nasionalisme dengan penggunaan Bahasa Indonesia sertakan pendapat contoh dan teori pendukung, silahkan simak artikel ini sampai selesai.

Artikel ini berisi jawaban soal kaitan jiwa nasionalisme dengan penggunaan Bahasa Indonesia sertakan pendapat contoh dan teori pendukung.

Untuk mengetahui jawaban soal kaitan jiwa nasionalisme dengan penggunaan Bahasa Indonesia sertakan pendapat contoh dan teori pendukung, silahkan simak penjelasannya di bawah ini.

Pertanyaan :

Tuangkan pendapat Anda dalam forum diskusi ini tentang kaitan jiwa nasionalisme
dengan penggunaan bahasa Indonesia. Sertakan pendapat Anda dengan contoh/alasan logis dan teori pendukung.

Baca Juga: JAWABAN Mengapa Perencanaan Disebut Sebagai Sebuah Proses Tanpa Akhir? Beserta Sumber Referensinya

Jawaban :

Jiwa nasionalisme dan penggunaan bahasan Indonesia memiliki kaitan erat karena Bahasa
adalah salah satu elemen yang sangat penting dalam membentuk identitas suatu bangsa.

Jiwa nasionasilme adalah kesadaran dan kebanggaan atas identitas nasional, dan kecintaan pada negara serta budaya yang diwariskan oleh nenek moyang.

Sedangkan Bahasa Indonesia adalah salah satu symbol kebudayaan Indonesia dan menjadi salah satu alat untuk memperkuat kesadaran nasional.

Penggunaan Bahasa Indonesia dapat menjadi cara untuk memperuat rasa nasionalisme karena Bahasa adalah sarana untuk mengkomunikasikan gagasan dan nilai-nilai yang terkandung dalam identitas nasional.

Dalam hal ini Bahasa Indonesia memiliki peran yang sangat penting dalam
memperkuat kesadaran nasional.

Contoh konkrit dari kaitan jiwa nasionalisme dengan penggunaan Bahasa Indonesia dapat ditemukan dalam upaya memperkuat Bahasa Indonesia sebgai Bahasa nasional dan resmi.

Misalnya, undang-undang Nomor 24 Tahun 2009 tentang Bendera, Bahasa, dan Lambang Negara.

Baca Juga: JAWABAN kapan manajemen itu muncul? Siapakah yang dikenal sebagai Bapak Manajemen ilmiah dan apa pendapatnya

serta Lagu Kebangsaan menetapkan Bahasa Indonesia sebagai Bahasa negara yang wajib digunakan dalam segala bidang kehidupan berbangsa dan bernegara.

Hal ini menunjukkan bahwa penggunaan Bahasa Indonesia menjadi bagian penting dalam memperkuat rasa nasionalisme.

Teori pendukung dari kaitan antaa jiwa nasionalisme dan penggunaan Bahasa Indonesia dapat
ditemukan dalam konsep “Bahasa nasional” yang dikembangkan oleh ahli linguistic Joshua Fishman.

Konsep Bahasa nasional menggambarkan Bahasa sebagai sarana untuk mengidentifikasi diri dengan sebuah negara dan mendorong rasa solidaritas dan persatuan nasional diantara warganya.

Dalam konteks Indonesia, penggunaan Bahasa Indonesia sebagai Bahasa nasional dapat membantu mempertahankan persatuan nasional dan keberagaman budaya Indonesia.

Demikian informasi kaitan jiwa nasionalisme dengan penggunaan Bahasa Indonesia sertakan pendapat contoh dan teori pendukung.***

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib

Tags

Terkini

Terpopuler