TUTORIAL Cara Daftar CPNS 2023 Lulusan SMA Lengkap Syarat, Dokumen Penting dan Tips Mengerjakan Soal Seleksi

- 2 September 2023, 18:36 WIB
Download Soal CPNS 2023 Google Drive untuk Tes SKD TIU, TKP dan TWK
Download Soal CPNS 2023 Google Drive untuk Tes SKD TIU, TKP dan TWK /peruri.co.id

CPNS dosen: 15.858
PPPK dosen: 6.472
PPPK tenaga guru: 12.000
PPPK tenaga kesehatan: 12.719
PPPK tenaga teknis lain: 15.205
Tenaga teknis lain: 18.595

2. Formasi Daerah

PPPK guru: 580.202
PPPK tenaga kesehatan: 327.542
PPPK tenaga teknis lain: 35.000
PNS lulusan sekolah kedinasan: 6.259

Proses pendaftaran CPNS 2023 biasanya dilakukan secara online melalui portal resmi yang telah ditentukan oleh Badan Kepegawaian Negara (BKN) yaitu sscasn.bkn.go.id atau situs masing-masing instan terkait.

Baca Juga: BOCORAN Formasi CPNS 2023 untuk Lulusan S1 Semua Jurusan Lengkap Syarat dan Cara Daftarnya

Berikut adalah langkah-langkah untuk mendaftar di portal sscasn.bkn.go.id:

1. Buka laman daftar-sscasn.bkn.go.id/akun.

2. Isi kolom yang meminta Nomor Induk Kependudukan (NIK) sesuai KTP, Nomor Kartu Keluarga, nama lengkap, tempat dan tanggal lahir, nomor handphone aktif, serta email pribadi yang aktif.

3. Masukkan kode Captcha yang muncul di halaman tersebut.

4. Klik tombol "Lanjutkan".

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah