Siapa AKBP Achiruddin Hasibuan, Dicopot Dari Jabatannya dan Diaudit LHKPNnya

- 27 April 2023, 22:30 WIB
Siapa AKBP Achiruddin Hasibuan, Dicopot Dari Jabatannya dan Diaudit LHKPNnya
Siapa AKBP Achiruddin Hasibuan, Dicopot Dari Jabatannya dan Diaudit LHKPNnya /@achiruddinhasibuan

Hingga yang ditunggu warganet tiba, melalui konpers Polda Sumatera Utara menetapkan AKBP Achiruddin Hasibuan melanggar kode etik dan dicopot dari jabatannya.

Baca Juga: CONTOH Soal TPS UTBK SNBT 2023 Penalaran Umum PDF dan Kunci Jawban, Latihan Tes Potensi Skolastik Terbaru

Diketahui bersama dari video viral tersebut, nampak AKBP Achiruddin Hasibuan juga berada di TKP dan tidak berusaha melerai atas kejadian tersebut.

Menurut konpers, disebutkan anak yang menghajar lawannya yang sudah tidak berdaya dinyatakan bersalah dan juga dihadirkan saat konpers dengan memakai baju orange.

Siapa Achiruddin Hasibuan yang namanya langsung viral di berbagai pemberitaan dan ramai diperbincangkan di sosial media? berikut informasinya yang dilansir dari berbagai sumber.

Baca Juga: CONTOH Ceramah Halal Bihalal Idul Fitri, Download PDF Teks Pidato Singkat Halal Bihalal Idul Fitri 2023

Seorang Perwira Menengah Polda Sumatera Utara berpangkat Ajun Komisaris Besar Polisi (AKBP), dengan jabatan terakhir Kabinops Direktorat Narkoba Polda Sumatera Utara.

Seperti melansir ELHKPN KPK diperoleh informasi pelaporan LHKPN atas nama Achiruddin Hasibuan tertanggal 24 Maret 2021 memiliki kekayaan sebesar Rp467.548.644.

Adanya video perkelahian yang diunggah dan sempat viral di Twitter, menjadi terbayang penganiayaan oleh anak pejabat DJP yang sempat viral terulang kembali.

Baca Juga: ATASI Youtube Vanced Tidak Bisa Putar Video 2023, Kenapa Error Konten Tidak Tersedia dan Solusi Mengatasinya

Halaman:

Editor: Sugiharto

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah