5 Website yang Wajib Diketahui Oleh Penulis dan Konten Kreator Untuk Mengoreksi Tulisan Salah Ketik

- 3 September 2022, 06:38 WIB
Ilustrasi 5 Website yang Wajib Diketahui Oleh Penulis dan Konten Kreator Untuk Mengoreksi Tulisan Salah Ketik
Ilustrasi 5 Website yang Wajib Diketahui Oleh Penulis dan Konten Kreator Untuk Mengoreksi Tulisan Salah Ketik /Pixabay.com/Free-Photos

1. Typoonline.com

Typoonline.com adalah salah satu situs untuk mengoreksi tulisan salah ketik atau ejaan kata yang salah yang bisa digunakan dengan mudah, dimana hanya perlu memasukan tulisan berupa teks atau dokumen bahkan bisa menggunakan link kemudian langsung dikoreksi oleh Typoonline.com.

2. Typograp.com

Typograp.com merupakan web gratis dalam mengoreksi tulisan yang salah ketik secara online dengan penggunaan yang cukup mudah.

Ada fitur lebih yang diberikan oleh Typograp.com yaitu Article Rewrite fitur ini dapat membantu dalam memparafrase sebuah artikel.

Baca Juga: APA MAKNA Persatuan dan Kesatuan Menurut Pendapatmu? Simak Penjelasan dan Jawabannya Berikut Ini

3. Ejaan.id

Ejaan.id adalah situs web yang dibuat untuk memeriksa kesalahan ketik atau salah eja melalui halaman berbasis teknologi. Cara untuk menggunakannya cukup mudah dengan memasukan kata yang ingin dikoreksi dana melihat ejaannya sudah benar atau belum.

Namun pada fitur ini tidak bisa mengunggah dokumen sekaligus, sehingga harus menggunakan teknik copy-paste.

4. Cek-typo.lektur.id

Halaman:

Editor: Ahmad Khakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah